New Mazda CX-9 2018, Review Spesifikasi Fitur Warna Harga dan Gallery
All New Mazda CX-9

New Mazda CX-9 2018, Review Spesifikasi Fitur Warna Harga dan Gallery

Diposting pada

Car.goozir.com – Per tanggal 1 Februari 2018, PT. Eurokars Motor Indonesia  (EMI) rilis All New Mazda CX-9 2018 secara resmi di Indonesia. Pertama hadir tahun 2009 kini hadir dengan perubahan menyeluruh. Mazda CX-9 merupakan SUV Mewah dengan 7 penumpang. Mazda CX-9 2018 memiliki mesin baru dengan turbo Charged

Model baru Mazda CX-9  lebih atraktif, inovatif dan lebih efisien bahan bakar. Berikut goozir berikut review spesifikasi fitur, warna dan harga dari Mazda CX-9 2018.

Review New Mazda CX-9 2018

Mazda CX-9 memiliki mesin baru SKYACTIV-G 2.5 L. Memiliki 4 silinder segaris DOHC 16 klep dan memiliki turbocharged. Bergaya SUV Crossover dengan tampilan premium Mazda berupaya meningkatkan nilai merek mereka dimata konsumen. Untuk lebih mengenal Mazda CX-9 yuk kita review bareng-bareng, kita mulai dari spek mesin yang di gunakan oleh All New Mazda CX-9 ayo kita intip speknya bro dan sis

Spesifikasi New Mazda CX-9 2018

Mesin

  TypeSKYACTIV-G 2.5T In-line 4 cylinder DOHC 16 valve, Turbocharged
  Displacement2,488 cc
  Bore x stroke89.0 x 100.0 mm
  Compression ratio10.5:1
  Maximum output           EEC170 kW (231 PS)  / 5,000 rpm
  Maximum torque           EEC420 Nm / 2,000 rpm
  Fuel tank capacity72 liter

Dimensi dan berat

Overall length (without number plate holder)5,075 mm
Overall Width (with wheel arch mouldings)1,969 mm
Overall Height (with shark fin antenna)1,747 mm
Wheelbase2,930 mm
Tread (with steel wheels/aluminium wheels)          Front/Rear1,663/1,663 mm
Overhang (without number-plate holder)               Front/Rear1,032/1,113 mm
Ground Clearance (between axles)                        Laden/unladen220/222 mm
Minimum turning radius (kerb-to-kerb)5,9 m
Luggage capacity                                                 with all seats unfolded, up to ceiling230 liter
                                                                             with 3rd-row seats folded, up to ceiling840 liter
                                                                             with 2nd & 3rd-row seats folded, up to ceiling1,848 liter
Gross vehicle weight2,505 kg

Steering

TipeRack and pinion
Power Steering typeElectric Power-Asist Stering

Drive Train

Tipe Transmisi6 percepatan otomatis
1st3.487
2nd1.992
3rd1.449
4th1.000
5th0.707
6th0.600
Reverse3.990
Final gear4.411

Suspensi

FrontMacPherson Strut
RearMulti-Link

 

Pengereman

Rem DepanVentilated Disc , diameter 320 mm
Rem BelakangSolid Disc , diameter  325 mm

Velg dan ban

Ukuran velg20×8-1/2J
Ukuran ban255/50R20

Fitur New Mazda CX-9 2018

Untuk fitur kita akan membaginya dalam 4 aspek yaitu Exterior, Interior, Safety dan Performa. Mazda CX-9 sendiri memiliki bentuk estetika yang sederhana khas Jepang yang didesain secara premium KODO. Secara garis besar Mazda CX-9 memiliki desain yang kokoh dengan ruang kabin ramping. Bagian luar diiberikan detail grille yang berkesan tegas, tenang dan kekuatan maksimal. Lampu depan belakang sudah LED dan pada sektor kaki-kaki sudah menggunakan velg 20 inci. Selengkapnya sobat bisa lihat  fiturnya dibawah ini

Exterior Mazda CX-9

Tyres & Wheels255/50R20 with 20X8-1/2J aluminium wheelYa*
Front wipersTiming Adjustable, with rain sensorYa*
HeadlampsLED type, with automatic levellingYa*
Daytime running lampYa*
Lightning signatureYa*
Automatic on/off functionYa*
Front fog lampsLED typeYa*
Rear combination lampsLED typeYa*
Lightning signatureYa*
   Electric sunroofYa*
 Power liftgateYa*

Interior Mazda CX-9

 Steering wheelLeatherYa*
Audio control switchesYa*
  Shift knobLeatherYa*
AM/FM radioYa*
8-inch center display, commander control, Bose sound system, 12 speakersYa*
Acive driving displayWindscreen typeYa*
Navigation systemYa*
Bluetooth hands-free systemYa*
External device connection hubAUX jack, USB PortYa*
Automatic air-conditionerFront (dual zone) & rearYa*
Armrest, floor console lid & knee padsSoft + StitchYa*
Inner mirror (Day/Night)AutoYa*
SEATS
Seat UpholsteryLeatherYa*
Front seatsAdjustable head restraintsYa*
Power tilt, lift, lumbar support, slide, reclining (driver’s side)Ya*
Power Lift, Slide, reclining (passenger’s side)Ya*
Power adjusment memory (driver’s side)Ya*
Second-row seatsAdjustable head restraints (for all occupants)Ya*
Center armrest with USB ports & cup holdersYa*
Reclining, 60:40-split fold-down mechanismYa*
Third-row seats50:50-split fold-down mechanismYa*

Safety Mazda CX-9

 SAFETY – PASSIVE Standard
   AirbagsDual frontYa*
Curtain & sideYa*
ISOFIX child-seat anchorsFor rear seatsYa*
High-mount stop lampYa*
Side-impact door beamsYa*
Collapsible steering Shaft & injury-minimizing brake pedalYa*
Neck injury mitigation front seatsYa*
Ring Structure unibody constructionSKYACTIV-BODYYa*
SAFETY – ACTIVE Standard
Antilock Brake System (ABS) with Electronic Brakeforce Distribution (EBD) and Brake Assist (BA)Ya*
Dynamic Stability Control (DSC) and Traction Control System (TCS)Ya*
Hill Launch Assist (HLA)Ya*
Emergency Stop Signal (ESS)Ya*
G-Vectoring Control (GVC)Ya*
Front and Rear parking sensorsYa*
Rear view parking camerawith static lines  Ya*
SAFETY – i-ACTIVSENSE
Adaptive LED Headlights (ALH)Ya*
Blind Spot Monitoring (BSM) and Rear Cross Traffic Alert (RCTA)Ya*
Lane Departure Warning System (LDWS)Ya*
Lane Keep Assist System (LAS)Ya*
Smart City Brake Support (Forward & Reverse)(SCBS F & R)Ya*
Pedestrian Brake (F)Ya*
Driver Attention Alert (DAA)Ya*

Security Mazda CX-9

 Power door lockYa*
   Auto door lockOne touch release(driver)Ya*
   immobilizer & burglar alarmYa*

*tanyakan untuk fitur spek yang tersedia di dealer

Performa Mazda CX-9

Mesin

Mazda CX-9 memiliki mesin SKYACTIV-G 2.5T dengan turbo-charged. Hasilnya torsi maksimal bisa diraih hanya pada putaran mesin 2.000 rpm. uedan rekkkk… tenaga yang dihasilkan setara mesin 8 silinder 4000cc wualahh. selain tenaga dan torsi besar, mesin Mazda CX-9 diklaim lebih maksimal dalam menghemat bahan bakar.

SKYACTIV-DRIVE

Hadirnya SKYACTIV-DRIVE juga memberikan performa mesin yang halus saat perpindahan gigi. Ditambah lagi dengan transmisi otomatis yang memberikan sensasi perpindahan gigi lebih gila lagi. (awas… nabrak)

Body

Itu dari segi mesin bro dan sis, untuk performa body juga tak kalah jagoan. Mazda CX-9 memiliki konstruksi body yang kuat dan ringan sehingga lebih aman dalam menerima benturan. Hal tersebut tak lepas dari material baja berkualitas tinggi yang digunakan untuk membuat body. Mantepnya lagi, body memiliki ketahanan benturan lebih besar pada bagian penumpang. So lebih aman bro dan sis.

Skyactiv-Chassis/ Rangka

New Mazda CX-9 dibekali dengan susunan suspensi Strut geometry pada bagian depan. untuk bagian belakang diberikan suspensi multi-link yang secara khusus disesuaikan untuk SUV besar. Electric Power Assist Steering juga memberikan kenyamanan dalam berkendra, lebih responsif dalam respon kemudi.

G-Vectoring Control (GVC)

Memberikan kestabilan saat berbelok, pengereman, mengemudi dan berakselerasi imbasnya mampu memberikan respon balik yang konsisten sehingga pengemudi dapat berkendara dengan nyaman dan mudah dalam mengendalikan kendaraan.

Skyactiv-Sasis dan G-Vectoring Control merupakan penerapan dari Jinbai-ittai pada New Mazda CX-9 dan sudah menjadi fokus pengembangan utama bagi Mazda.

Warna New Mazda CX-9  2018

Suv Mewah 7 Penumpang dari Mazda ini tersedia dalam 4 pilihan warna yng menarik dan tentunya makin wah. 4 warna Mazda CX-9 meliputi :

  1. Jet Black Mica / Hitam
  2. Snowflake White Pearl Mica / Putih
  3. Machine Grey Metallic / Abu-Abu
  4. Soul Red Crystal Metallic / Merah

Harga New Mazda CX-9 2018

All New Mazda CX-9 dibanderol mulai Rp 798.800.000 berikut selengkapnya

Daftar harga New Mazda CX-9 2018

WarnaHarga
Snowflake White Pearl Mica / PutihRp 798.800.000
Jet Black Mica / HitamRp 798.800.000
Soul Red Crystal Metallic / MerahRp 802.800.000
Machine Grey Metallic / Abu-AbuRp 802.800.000

Terlihat untuk warna merah dan abu-abu beda 4 juta lebih mahal dari varian warna lainnya.

Gallery New Mazda CX-9 2018

Baca juga info pilihan goozir.com di bawah ini bro

Bagaiamana bro dan sis apakah tertarik membeli Mazda CX-9 terbaru?

Brosur

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *